"Alhamdulillah hasil penilaian pihak kecamatan Surade yang di sampaikan langsung saat rakor bersama dengan BPD di Aula kecamatan, desa Wanasari menjadi juara ke Pertama untuk kategori Desa yang Cepat perkembangannya di antara 11desa1 Kelurahan yang ada di kecamatan Surade dengan Nilai 553." Ucap Sudarmi.S.pd.I.
Ia mengucapkan terimakasih kepada Staf jajaran BPD, Babinsa, Babinkantibmas, MUI, jajaran karangtaruna dan masyarakat yang telah membantu dalam segala Aspek, sehingga desa Wanasari Terpilih menjadi desa terbaik di kecamatan surade.
"Semoga desa kami kedepannya menjadi desa maju dan lebih berkembang lagi di segala bidang", Tegasnya.
(Syaepah Sumarna)