Banten

Banten (4350)

SERANG - Program Silaturahmi Kapolda Banten dengan Tokoh Agama terus berjalan, kali ini Polda Banten dan jajaran sambangi Kediaman H Sarkon, di Kp. Pakem Masjid Al Istiqomah Desa Petir, Kecamatan Petir, Kabupaten Serang, Sabtu (9/3/2019).

TANGERANG - Salah satu wujud sinergitas antara tokoh agama, ulama dan anggota Polri ditunjukkan pada Kapolsek Cisoka AKP Uka Subakti SH, yang melaksanakan silaturahmi dengan tokoh agama sekaligus kiyai trend dan kekinian KH. Amin Fauzi S.Pdi panggilan akrabnya (KH. Jablai)  Jaringan Ajakan Baik Layanan Agama Islam dengan ciri khasnya "RUHAY", di Perumahan Griya Permata Cisoka, Blok A 4 No.24 RT.02 RW.07, Desa Cibugel, Kecamatan Cisoka, Kabupaten Tangerang,Jum'at  (8/3/2019).

SERANG - Untuk memelihara serta meningkatkan tali silahturahmi dengan tokoh agama yang berada di wilayah hukum Kepolisian Daerah (Polda) Banten, Karo SDM Polda Banten Kombes Pol Langgeng Purnomo menyambangi kediaman  KH. Fauzi pemilik Ponpes Al-Hidayah di Kampung Cilongkrang, Desa Pondok Kahuru, Kecamatan Ciomas, Serang, Rabu (6/3/2019).

BANTEN - Satuan Lalulintas Polres Lebak berhasil mengamankan seorang lelaki yg mencoba berusaha melarikan sebuah kendaraan mobil barang jenis dump truk, diduga pelaku mencoba untuk melarikan satu unit kendaran Roda 6 dari hasil rampasannya.

TANGERANG - Sosok Perwira yang pimpin Polsek Cisoka, Polresta Tangerang beserta jajaranya ini nampak kunjungi salah satu Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Bassoriyah Di Desa Cibugel RT.04 RW.04 Kecamatan Cisoka, Kabupaten Tangerang Rabu (6/3/2019).

BANTEN - Tim Pamatwil Operasi Mantap Brata (OMB) 2019 Polda Banten mengadakan kunjungan kerja dalam rangka pengecekan persiapan dan pengamanan Pemilu 2019 yang ada di wilayah hukum Polres Serang Kota, Rabu (6/3/2019) yang di mulai dari Pukul 12.30 WIB sampai dengan Pukul 13.00 WIB.

Page 377 of 435
Go to top