Perolehan Medali Pekan Olahraga Pelajar Kabupaten Tangerang Tahun 2023

Tangerang, lensafokus.id -- Pekan Olahraga Pelajar Tingkat SD, SMP, Dan SMA/SMK se-Kabupaten Tangerang tahun 2023 yang mempertandingkan 6 Cabang Olahraga telah selesai dilaksanakan dengan di tutup pertandingan Bola Voli Tingkat SMA.

Ganggu Trantibum, Satpol PP Hentikan Aktivitas Pemerataan Tanah di 2 Lokasi

TANGERANG, lensafokus.id -- Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Tangerang menghentikan 2 aktivitas pemerataan tanah di Desa Saga, Kecamatan Balaraja, Kabupaten Tangerang. Senin (13/03/2023).

Terima Penghargaan UHC, Bupati Harap Akhir Tahun 2023 Bisa Lebih Dari 99 % Jadi Peserta Program JKN

Jakarta, lensafokus.id -- Pemerintah Kabupaten Tangerang menerima penghargaan Universal Health Coverage (UHC). Penghargaan tersebut diserahkan langsung Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian kepada Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar di Balai Sudirman Tebet Jakarta Selatan, Selasa (14/03/2023).

Pemkab Tangerang Targetkan 600 PJU Terpasang pada Tahun 2023

TANGERANG, lensafokus.id -- Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui Dinas Perhubungan (Dishub) menargetkan sebanyak 600 unit Penerangan Jalan Umum (PJU) terpasang pada tahun 2023.

438 Peserta dari 24 Serikat Pekerja Ikut Pekan Olahraga Buruh Se-Kabupaten Tangerang

TANGERANG, lensafokus.id -- Pemerintah Kabupaten Tangerang menggelar Pekan Olahraga Buruh (POB) dalam rangka memeriahkan rangkaian peringatan Hari Buruh Internasional (May Day). Kegiatan ini rencananya digelar selama lima hari, yakni tanggal 13 sama 17 Maret 2023.

Bupati Zaki Minta ASN dan Para Kepala Sekolah SD SMP Lebih Disiplin, Tertib Administrasi

Tangerang, lensafokus.id -- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menjadi pembina apel pagi yang dirangkaikan dengan pembukaan Pekan Olahraga Buruh dalam rangka hari buruh 2023. Acara yang diikuti oleh para ASN dan para Kepala Sekolah SD SMP tersebut digelar di Lapangan Maulana Yudha Negara, Senin (13/3/2023).

Sekda Buka Sosialisasi Tata Cara Pengadaan Tanah Bagi Pembangunan Untuk Kepentingan Umum

Tangerang, lensafokus.id -- Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang Moch Maesyal Rasyid membuka sosialisasi tata cara pengadaan tanah bagi pembangunan untuk kepentingan umum Kabupaten Tangerang. Acara yang diikuti oleh para kepala desa se-Kab. Tangerang tersebut dilaksanakan di Hotel Lemo Kecamatan Kelapadua. Senin, (13/03/2023).

Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Tangerang Gelar Pertemuan ilmiah Tahunan (PIT) Dan Seminar

Tangerang, lensafokus.id -- Kegiatan Pertemuan Ilmiah Tahunan ( PIT ) VII , Ikatan Dokter Indonesia ( IDI ) Cabang Tangerang tahun 2023, dilaksanakan Sabtu dan Minggu (11,12/03/2023), Bertempatan di Ballrom Hotel Novotel Tangerang, Tangcity Superblock, Jalan Jendral Sudirman No.1 Babakan, Kota Tangerang.

Bupati Minta Kegiatan PHBI Terus Digalakan Agar Akar Budaya Islami Terus Terpelihara

Tangerang, lensafokus.id -- Bupati Tangerang Ahmad Zaki Iskandar meminta agar kegiatan Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) di Kabupaten Tangerang terus digalakkan untuk lebih mengenalkan tradisi-tradisi keislaman khususnya kepada generasi muda di Kabupaten Tangerang.

Jadi Narasumber Raker Kesehatan Daerah Banten, Bupati Zaki: Capaian UHC Kab. Tangerang Telah Lampaui Target

Tangerang, lensafokus.id -- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menjadi salah satu narasumber dalam Rapat Kerja Kesehatan Daerah Provinsi Banten yang digelar di Hotel Horison Kota Tangerang. Rabu, (8/3/2023).

Page 81 of 127
Go to top