Banten

Banten (4345)

TANGERANG - Jajaran Polres Kota Tangerang bersama beberapa elemen masyarakat menjaga ketat tempat ibadah gereja di wilayah hukum Polres Kota Tangerang selama perayaan Natal 2018 hingga Tahun Baru 2019. Hal itu untuk memastikan, umat beragama yang melaksanakan ibadah dapat merasa nyaman karena ada jaminan rasa aman. 

TANGERANG - Pasangan suami istri ditemukan tewas didalam kios Pasar Sentiong pada Selasa (1/1/2019), pasangan suami berinisial MDN (60) dan IYM (50) tahun ini ditemukam tidak bernyawa pada Selasa pagi pukul 07.00 WIB. Belum diketahui penyebab kematian pasangan suami istri tersebut, namun dugaan sementara kedua pasangan bunuh diri. Korban MDN ditemukan dalam kondisi sarung terlilit didalam leher, sementara istrinya IYM tewas terbaring tidak jauh dari suaminya.

PANDEGLANG - Brimob Nusantara Satgas Aman Nusa II Tsunami Selat Sunda di Kabupaten Pandeglang membantu evakuasi warga yang terkena musibah banjir Jalan Jenderal Ahmad Yani Kecamatan Labuan, Selasa (01/01/2019) Pukul 08.00 WIB.

SERANG – Kepolisian Daerah (Polda) Banten menggelar Press Conference Akhir Tahun di Aula Mapolda Banten, Senin (31/12/2018). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolda Banten Irjen Pol Drs. Tomsi Tohir, M.Si, didampingi Karoops Polda Banten Kombes Pol Amiludin Roemtaat, S.I.K dan Kabid Humas Polda Banten Akbp Edy Sumardi Priadinata, S.I.K.

TANGERANG - Bantuan untuk korban tsunami Selat Sunda yang melanda beberapa wilayah di Banten dan Lampung Selatan terus berdatangan. Minggu (30/12/18), PWI Kabupaten Tangerang bersama Bravo 99 Paskhas Shooting Club, Alumni SMP 50 Jakarta, Alumni SMA 48 Jakarta, dan Warga Gading Serpong menyalurkan bantuan 1 truk pakaian, sembako, dan makanan siap saji. Bantuan diserahkan melalui posko Polda Banten di Wisma Wira Carita, Pandeglang. 

TANGERANG - Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar memberikan Raport Merah untuk tiga dinas pelayanan yang berada di Kabupaten Tangerang. Hal ini disampaikan Zaki, saat memimpin Apel Akhir Tahun yang digelar di lapangan Maulana Yuda Negara Puspemkab Tigaraksa, Senin (31/12/2018).

Page 393 of 435
Go to top